Record Detail
Advanced SearchText
Pengaruh Kompetensi Pedagogik dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Singingi Hilir- Kuantan Singingi Riau / Super Boy Marsen
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kompetensi pedagogik dan lingkungan kerja terhadap kinerja guru di Sekolah Dasar Negeri Kabupaten Kuantan Singini. Metodologi dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif model analisis jalur (path analysis). Sampel penelitian terdiri dari 103 orang guru di Kabupaten Kuantan Singingi Kecamatan Singingi Hilir. Instrumen penelitian berupa angket tertutup dalam googleform berdasarkan skala likert. Pengujian hipotesis didapat dari uji –t dan uji F. Hasil penelitian menunjukkan terdapat bahwa:1) kompetensi pedagogik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru di Kecamatan Singingi Hilir dengan thitungsebesar 3.729 lebih besar dari ttabel sebesar 1.661 , artinya, meningkatkan kompetensi pedagogik guru akan meningkatkan kinerja guru Sekolah Dasar negeri Kecamatan Singingi Hilir. 2) Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Singingi Hilir dengan thitung sebesar 3.480 lebih besar dari ttabelsebesar 1.661, dimana baiknya lingkungan kerja akan meningkatkan kinerja guru. 3) kompetensi pedagogik dan lingkungan kerja berpengaruh terhadap kinerja guru Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Singingi Hilir dengan nilai koefisien determinasi atau R-Square sebesar 0,301 atau 30,1 %.
Kata Kunci: Kompetensi Pedagogik, Lingkungan Kerja, Kinerja Guru.
Availability
T0050 | MP/ts T0050 | Perpustakaan Pascasarjana UNJ | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
MP/ts T0050
|
Publisher | Prodi Magister Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ : Jakarta., 2021 |
Collation |
xv, 215 hlm. : Ilus. ; 29 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cetakan ke- 1
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available