No image available for this title

Text

Keterlibatan Orang Tua dalam Mendampingi Anak Usia Dini Belajar dari Rumah di Masa Pandemi Covid-19 : Penelitian Fenomenologi pada Orang Tua di Jakarta Timur/ Mega Ria Agustina



Keterlibatan oarngtua dalam mendampingi belajar di rumah terbukti dapat meningkatkan prestasi anak.Artikel ini bertujuan untuk memberikan gambaran keterlibatan orangtua dalam mendampingi anak belajar di rumah selama pandemi berlangsung. Lima orangtua anak di Jakarta Timur, Indonesiamenjadi partisipan yang dipilih melalui teknik purposive sampling. Data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan AFI (Analisis Fenomenologi Intrepretatif). Penelitian ini menghasilkan lima tema utama yang berkaitan dengan keterlibatan orangtua yakni: : 1) gambaran pola asuh orang tua di rumah, 2) gambaran komunikasi orang tua dengan anak dan guru, 3) upaya orangtua dalam mendampingi anak belajar, 4) gambaran sikap orang tua dalam pengambilan keputusan,5) gambaran kerjasama orang tua, anak dan guru, dan 6) gambaran kesulitan orang tua dan cara mengatasinya. . Hasil penelitian ini dapat menjadi rujukan bagi orangtua dan guru ketika melakukan program belajar di rumah selama pandemi.
Kata Kunci: keterlibatan orangtua, belajar, pandemic


Availability

T0045PAUD/ts T0045Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PAUD/ts T0045
Publisher Prodi Magister Pendidikan Anak Usia Dini Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,
Collation
xi, 92 hlm. : ilus. ; 29,5 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PAUD/ts
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan ke- 1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this