No image available for this title

Text

Pengaruh Kepemimpinan, Kompetensi, dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Guru Bimbingan dan Konseling pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri di DKI Jakarta /ASNI



Penelitian ini bertujuan untuk membahas pengaruh kepemimpinan, kompetensi, dan kepuasan kerja terhadap kinerja guru Bimbingan dan Konseling (BK) pada Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri di DKI Jakarta. Metode pelitian yang dilakukan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode survei dan menggunakan analisa jalur (path analysis). Sampel dari penelitian ini dipilih secara acak dan diberikan kepada 100 guru BK pada SMK Negeri di Jakarta dalam bentuk kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) terdapat pengaruh kepemimpinan terhadap kinerjasebesar (R= 0,367signifikansi 0,05), (2) terdapat pengaruh kompetensi terhadap kinerja, sebesar(R= 0,277 signifikansi 0,05)(3) terdapat pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerjasebesar (R= 0,222 signifikansi 0,05), (4)terdapat pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja melalui kepuasan kerjasebesar (R= 0,0181signifikansi 0,05), dan (5)terdapat pengaruhkompetensi terhadap kinerja melalui kepuasan kerjasebesar ( R= 0,0136signifikansi 0,05). Kepemimpinan merupakan variabel yang memberikan pengaruh paling signifikan terhadap kinerja. Oleh karena itu, perlu adanya upaya meningkatkan kompetensi dan memperkuat kepuasan kerja, guna mencapai kinerja guru BK yang lebih tinggi di SMK NegeriJakarta.Kata Kunci :kinerja, kepemimpinan, kompetensi, kepuasan kerja.


Availability

D0300MP/ds D0300Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
MP/ds D0300
Publisher Prodi Doktor Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,
Collation
xviii, 303 hlm,; Ilus : 29 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
MP/ds
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Ed. 1;cet.1
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this