No image available for this title

Text

Pesan Teks dan Gambar dalam Foto Jurnalistik : Kajian Semiotik pada Foto National Geographic)/ Febriana Friza



Tujuan daripenelitian ini adalah bagaimana suatu foto jurnalistik dapat diketahui pesan teks dan gambarbaik dilihat dari makna yang sebenarnya (denotatif) dan makna yang tersirat (konotatif).Dalam hal ini foto diambil dari media digital yaitu website National Geographic Internasional sebagai objeknya dengan caption berbahasa inggris.Penelitian ini adalah penelitian kualitatif interpretative dengan menggunakan foto National Geographic. Agar dapat mengetahui pesanyang terkandung dalam foto-foto jurnalistikNational Geographic, penulis menggunakan analisis semiotikRoland Barthesyaitu dengan melihat prosedur pembacaan foto secara konotatif dan denotative. Pembacaan foto secara konotatif dilihat dengan enam prosedur yaitu trick effect, pose, objek, fotogenia, estetisme dan sintaksis, sedangkan pesan denotative dapat dilihat secara tersirat penanda dan petandanya. Hasil penelitian menunjukkan bahwaadanya kesesuaian pada pesan teks dan gambardalam foto jurnalistik National Geographic dengan kajian semiotic.
Kata Kunci: Pesan teks, pesan gambar, analisis semiotik, dan foto jurnalistik.


Availability

T0149PB/ts T0149Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PB/ts T0149
Publisher Prodi Magister Pendidikan Bahasa Pascasarjana UNJ : Jakarta.,
Collation
xii, 167 hlm. : ilus. ; 29,5 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PB/ts
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan ke- 1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this