No image available for this title

Text

Pembentukan Karakter Anak Usia Dini Melalui Budaya NALO : Studi Etnografi Anak Usia 6-8 Tahun di Kampung Lodo Desa Malanuza, Kabupaten Ngada)/ Andi Nafsia



Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan temuan penelitian tentang pembentukan karakter anak suku Ngada melalui budaya Nalo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif enografi. Analisis data yang digunakan menggunakan analisis data Spradley. Data penelitian ini diperoleh dari hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi. Temuan dari penelitian ini menunjukkan bahwa karakter baik atau positif anak dapat terbentuk melalui budaya Nalo. Karakter baik yang terbentuk dari budaya Nalo seperti religius, tanggung jawab, toleransi, gotong royong,peduli lingkungan, dan pengendalian diri. Ditemukan bahwa karakter tersebut terbentuk karena adanya faktor pendukung seperti niai pembiasaan masyarakat dalam melestarikan budaya Nalo. Pembentukkan karakter anak melalui budaya Nalo dilakukan di rumah, di sekolahdan masyarakat, dilakukan saat berkumpul makan dan minum bersama (Ka Papa Fara, Inu Papa Resi) yang selalu dilengkapi dengan minuman adat yang dikenal dengan sebutan moke. Kata kunci: pembentukan karakter; karakter anak usia dini; budaya nalo.


Availability

T0462PAUD/ts T0462Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PAUD/ts T0462
Publisher Prodi Magister Pendidikan Anak Usia Dini Pascasarjana UNJ : Jakarta.,
Collation
xv, 186 hlm.: Ilus ; 29 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PAUD/ts
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan Ke- 1
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this