Record Detail
Advanced SearchText
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru pada Sekolah Dasar Swasta di Jakarta Timur/Irna Fatmawati
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan adanya pengaruh supervisi akademik
dan motivasi kerja terhadap kinerja guru SMP Negeri di kota Jakarta Timur. Metode
penelitian yang digunakan adalah survei, dengan menggunakan pendekatan
kuantitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan menggunakan
angket yang dirancang dalam bentuk butir pernyataan dengan penilaian skala likert,
kemudian di distribusikan melalui google form dengan melibatkan 308 sampel guru
PNS SMP Negeri di Kota Jakarta Timur. Teknik pengambilan sampel dalam
penelitian ini menggunakan simple random sampling yaitu teknik untuk
menentukan sampel secara acak sederhana dengan cara diundi. Hasil penelitian ini
menunjukan bahwa: (1) terdapat pengaruh langsung positif supervisi akademik
terhadap kinerja guru, (2) terdapat pengaruh langsung positif motivasi kerja
terhadap kinerja guru, dan (3) terdapat pengaruh langsung positif supervisi
akademik terhadap motivasi kerja. Berdasarkan hasil dari penelitian dapat
disimpulkan bahwa upaya meningkatkan kinerja guru SMP Negeri di Kota Jakarta
Timur dapat ditingkatkan melalui supervisi akademik dan motivasi kerja.
Kata kunci: kinerja, supervisi akademik, motivasi kerja dan guru.
Availability
T0702 | MP/ts T0702 | Perpustakaan Pascasarjana UNJ | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
MP/ts T0702
|
Publisher | Prodi Magister Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ., 2021 |
Collation |
xvi, 270 hlm. : ilus. ; 29,5 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
MP/ts
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cetakan Ke- 1
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available