No image available for this title

Text

Pembelajaran Sejarah pada Masa Pandemi Covid-19 di SMAN 73 Jakarta / Wilda Shifa Fauziyah



Tujuan dari penelitian ini adalah, untuk mengetahui bagimana guru membuat perencanaan, melakukan pelaksanaan dan evaluasi pembelajaran sejarah secara daring pada masa pandemi covid-19 di SMAN 73 Jakarta. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan Case Study/ studi kasus.Instrumen penelitian adalahnon partisipan, sebagai alat pengumpul data. Pengumpulan data dilakukan menggunakan wawancara mendalam, observasi, studi dokumen.Teknik analisis data merujuk pada teknik Miles dan Huberman yang terdiri dari, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan/ verifikasi, untuk selanjutnya di deskripsikan.Pengumpulan data dilakukan menggunakan wawancara mendalam, observasi, studi dokumen.Hasil penelitian di SMANegeri 73 Jakarta mengenai proses pembelajaran jarak jauh berjalan dengan baik, diawali dengan perencanaan pembelajaran sejarah guru merancang RPP darurat yang disesuaikan oleh pemerintah, guru melakukan proses pelaksanaan pemebelajaran sejarah dengan menggunakan media pembelajaran yang mendukung proses pembelajaran onlinemenggunakan WhatsApp group, GoogleClassroom, Google Meet dan ZoomMeeting. Proses akhir pembelajaran guru melakukan evaluasi penilaian baik secara lisan maupun tulisan.Hasil penelitianmengenai pembelajaran sejarah pada masa pandemi covid-19 di SMAN 73 Jakarta,memiliki persiapan cukup matang dalam menghadapi situasi darurat covid-19. Artinya kesesuaian kurikulum masa pandemi, penggunaan metode dan media pembelajaran masa pandemi, proses pembelajaran saat inievaluasi, dan pengawasan pembelajaran sudah dilakukan oleh kepala sekolah dan para guru.


Availability

T0737PS/ts T0737Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PS/ts T0737
Publisher Prodi Magister Pendidikan Sejarah Pascasarjana UNJ : Jakarta.,
Collation
xv, 178 hlm. : ilus. ; 29,5 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PS/ts
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan Ke- 1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this