No image available for this title

Text

Pengaruh Keseimbangan Kehidupan Kerja, LEader Member Exchange dan Keterlibatan KErja TErhadap Perilaku Kerja Inovatif pada PT. Nindya Karya (Persero) / M. Halid Sahaming



Tujuan penelitian ini adalah mengkaji, menganalisis, mengembangkan dan menemukan pengaruh keseimbangan kehidupankerja, leader member exchangedan keterlibatan kerja perhadap perilaku kerja inovatif di industri konstruksi, menggunakan metode survei. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, pengumpulan data dengan kuesioner dan analisis dengan menggunakan Structural Equation Model(SEM) dengan menggunakan software AMOS ver. 24.00 untuk menguji valditas, kecocokan model dan uji hipotesis penelitian. Untuk analisis deskriptif data menggunakan Scatter Component Analysis (SCA). Sampel penelitian adalah sejumlah 205 karyawan konstruksi PT Nindya Karya (Persero) yang dipilih dalam sampling acak sederhana. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksplanatif. Temuan-temuan penelitian ini menunjukkan perilaku kerja inovatif pada industri konstruksi dipengaruhi oleh faktor keseimbangan kehidupan kerja, leader member exchange(LMX) dan keterlibatan kerja. LMXmemiliki pengaruh terbesar terhadap perilaku kerja inovatif. Ditemukan pula keterlibatan kerja berperan memediasi secara parsial pengaruh antara keseimbangan kehidupan kerja dan LMXterhadap perilaku kerja inovatif. Untuk penelitian selanjutnya direkomendasikan melakukan penelitian perilaku kerja inovatif di industri konstruksi dengan mengembangkan indikator-indikator terkaitvariabel leader member exchange dan target sampel yang lebih luas.Kata kunci: Perilaku Kerja Inovatif, Keseimbangan Kehidupan Kerja, Leader Member Exchange, Keterlibatan Kerja


Availability

2022019383mhaIM/sin MHA 2022Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
IM/sin MHA 2022
Publisher Prodi Doktor Ilmu Manajemen Pascasarjana UNJ : Jakarta.,
Collation
36 hlm.: Ilus; 21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
IM/sin MHA 2022
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan ke- 1
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this