No image available for this title

Text

Pengaruh Explosive Power Otot Tungkai, Flexibility Sendi Panggul, Koordinasi Mata-Kaki, Status Gizi dan Percaya Diri Terhadap Keterampilan Smes Kedeng Sepak Takraw / Jufrianis



Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh langsung antara explosive powerotot tungkai, flexibility sendi panggul, koordinasi mata-kaki, status gizidan percaya diri terhadap keterampilansmeskedeng sepak takraw. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif. Teknik analisis menggunakan pendekatan analisis jalur (path analysis). Jumlah populasi penelitian ini adalah 50atlet PSTI (Persatuan Sepak Takraw Indonesia) DKI Jakarta, teknik pengambilan sampel dengan cara total sampling. Total sampel pada penelitian ini adalah 50atletyang mengikuti kejuaraan tingkat daerah dan nasional.Hasil penelitian ini adalah: (1) explosive powerotot tungkai berpengaruh langsung terhadap keterampilansmeskedengsebesar 0,379 (2) flexibility sendi panggulberpengaruh langsung terhadap keterampilansmeskedengsebesar 0,216 (3) koordinasi mata-kakiberpengaruh langsung terhadap keterampilansmeskedengsebesar 0,243 (4) status gizi berpengaruh langsung terhadap keterampilansmeskedengsebesar 0,216(5) percaya diriberpengaruh langsung terhadap keterampilansmeskedengsebesar 0,264 (6) explosive powerotot tungkai berpengaruh langsung terhadap percaya diri sebesar 0,273 (7) flexibility sendi panggulberpengaruh langsung terhadap percaya diri sebesar 0,285 (8) koordinasi mata-kakiberpengaruh langsung terhadap percaya diri sebesar 0,268 (9) status giziberpengaruh langsung terhadap percaya diri sebesar 0,253.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa explosive powerotot tungkai, flexibility sendi panggul, koordinasi mata-kaki, status gizidan percaya diriberpengaruh secara langsung terhadap keterampilansmeskedeng sepak takraw pada atlet PSTI (Persatuan Sepak Takraw Indonesia) DKI Jakarta.Kata kunci:explosive powerotottungkai, flexibility sendi panggul, koordinasi mata-kaki, status gizi, percaya diri, keterampilansmeskedeng sepaktakraw.


Availability

2022019547jufPENJAS/sin JUF 2020Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PENJAS/sin JUF 2021
Publisher Prodi Doktor Pendidikan Jasmani Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,
Collation
45 hlm ; ilus ; 21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PENJAS/sin
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan ke- 1
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this