No image available for this title

Text

Evaluasi Implementasi Program Wajib Belajar 12 Tahun di Provinsi Sulawesi Tenggara / Falihin



Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi implementasi program wajib
belajar 12 tahun di Provinsi Sulawesi Tenggara. Penelitian evaluasi ini
menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan model CIPP. Data dalam
penelitian ini diperoleh melalui observasi, wawancara dan studi dokumentasi.
Analisis data menyimpulkan bahwa: (1) komponen context yaitu telah memiliki
kejelasan dasar hukum, telah memiliki kejelasan tujuan dan telah memiliki
kejelasan sasaran, (2) komponen input yaitu telah memiliki kejelasan dalam
perencanaan, masih memiliki keterbatasan sumber daya manusia pelaksana
program, masih memiliki sarana dan prasarana yang belum memadai, dan masih
memiliki keterbatasan dalam pembiayaan program, (3) komponen process yaitu
sosialisasi tidak dilakukan secara khusus, pelaksanaan program mengalami
beberapa kendala, dan monitoring telah dilakukan, dan (4) komponen product
yaitu capaian APM dan APK sekolah menengah setiap tahunnya meningkat.
Kata kunci : Evaluasi Implementasi Program, Program Wajib Belajar 12
Tahun, Model Evaluasi CIP


Availability

T0820MP/ts T0820Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
MP/ts T0820
Publisher Prodi Magister Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,
Collation
xiv, 72+...hlm.:Ilus ;30cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
MP/ts
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan ke- 1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this