No image available for this title

Text

Pengaruh Metode latihan Koordinasi Terhasdap Peningkatan VO2Max : Studi eksperimen metode latihan small side games, modification small dise game training, interval training dan koordinasi pada atlet Futsal Academy Kabupaten Cianjur/ MUHAMAD SYAMSUL TAUFIK



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara metode latihan (A) yang
terdiri dari metode small side games (A1), metode Small Side Games (A2) dan
metode interval training (A3) dengan melibatkan variabel moderator Koordinasi (B)
dalam meningkatkan ketergantungan Variabel yaitu Peningakatkan Vo2max (Y).
Penelitian ini menggunakan metode eksperimen faktorial 3 x 2 dengan populasi
yang dijadikan target penelitian adalah 112 Atlet Futsal Kab Cianjur. Pengambilan
sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan memilih 27% dari jumlah
data skor tertinggi dan 27% skor terendah mengacu pada teori Verducci. Koordinasi
tinggi dan Koordinasi rendah (B1) dan (B2) adalah 27% dari 112 = 30,25 (dijadikan
30 orang karena jika sampel dibulatkan ke 30 orang, maka dibagi sama rata tiap
kolom. Vo2max Atlet Futsal Kab Cianjur. Instrumen yang digunakan untuk
mengukur hasil kemampuan Vo2max menggunakan MST Modification Vo2Max
sedangkan untuk mengukur koordinasi menggunakan MST Modification
Coordination Test Rancangan Perlakuan Dilakukan dalam 16 pertemuan melalui
penerapan metode latihan small side games, modification small side games dan
interval training. Menggunakan aplikasi loogbook latihan dan video latihan.
Berdasarkan Hasil Pengolahan dan analisis data, Maka dapat disimpulkan Bahwa:
(1) Terdapat Interaksi antara Metode latihan dengan koordinasi terdahap
peningkatan Vo2max atlet futsal, (2) untuk atlet futsal dengan koordinasi tinggi
lebih efektif dilatih dengan metode latihan Small Side Games (3) untuk atlet futsal
dengan koordinasi rendah lebih efektif dilatih dengan metode latihan Interval
Training.
Kata kunci: Futsal, Metode Latihan, Vo2max


Availability

2023019912tauPENJAS/sin TAU 2023Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PENJAS/sin TAU 2023
Publisher Prodi Doktor Pendidikan Jasmani Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,
Collation
39 hlm. :ilus ;21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PENJAS/sin
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan ke- 1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this