No image available for this title

Text

Pengaruh Perilaku Hidup Sehat, Peralatan Pembelajaran Pendidikan Jasmani dan Berat Badan terhadap Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Menengah Pertama Pasca COVID./ Andriansyah Soamalon Harahap



Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya pengaruh yang
muncul pada perilaku hidup sehat, peralatan pembelajaran penjas, dan berat badan
terhadap kebugaran jasmani siswa sekolah menengah pertama pasca covid.
Penelitian ini direncang dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif
asosisatif, dengan Teknik tes dan non tes kemudian teknik analisis menggunakan
pendekatan analisis jalur atau path analysis. Populasi dalam penelitian adalah
siswa sekolah menengah pertama berjumlah 94 orang siswa, dengan pemilihan
sampel dengan menggunakan metode volunteer sampling yakni sampel
berdasarkan izin kepala sekolah dan orang tua dengan kerelaan siswa untuk
berpartissivasi dalam penelitian. Tahapan dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil
penelitian ini dapat disimpulkan bahwa (1) Terdapat pengaruh signifikan perilaku
hidup sehat terhadap kebugaran jasmani sebesar 16,81% (2) Terdapat pengaruh
signifikan peralatan pembelajaran penjas terhadap kebugaran jasmani sebesar
19,18 % (3) Terdapat pengaruh signifikan berat badan terhadap kebugaran jasmani
sebesar 3,68 % (4) Terdapat pengaruh signifikan perilaku hidup sehat terhadap
berat badan sebesar 12,04% (5) Terdapat pengaruh signifikan peralatan
pembelajaran penjas terhadap berat badan sebesar 10,75 % (6) Terdapat pengaruh
signifikan perilaku hidup sehat melalui berat badan terhadap kebugaran jasmani
sebesar 1,9229 dengan penghitungan sobel test statistic dan (7) Terdapat pengaruh
signifikan peralatan pembelajaran penjas melalui berat badan terhadap kinerja
wasit sebesar 2,0047 dengan penghitungan sobel test statistic.
Kata kunci: Siswa Sekolah Menengah Pertama; Perilaku Hidup Sehat;
Peralatan Pembelajaran Penjas; Berat Badan; Kebugaran Jasmani


Availability

T0859PENJAS/ts T0859Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PENJAS/ts T0859
Publisher Prodi Magister Pendidikan Jasmani Pascasarjana UNJ : Jakarta.,
Collation
x, 141 hlm. : ilus. ; 29,5 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PENJAS/ts
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan Ke- 1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this