Record Detail
Advanced SearchText
Peran Guru dalam Pengembangan Kecerdasan Naturalis pada Pembelajaran IPA/ Nurani Djumat
Penelitian bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan; 1) peran guru dalam pemgembangan kecerdasan naturalis pada SD Yapis di Kaimana: 2) peran guru dalam pengembangan kecerdasan naturalis pada pembelajaran IPA di SD Yapis Kaimana; 3) faktor pendukung dan penghambat peran guru dalam pengembangan kecerdasan naturalis di SD Yapis Kaimana. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data dianalisis menurut Miles and Huberman yaitu reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan 1) peran guru dalam pengembangan kecerdasan naturalis di SD Yapis Kaimana yaitu guru berperan sebagai pendidik yang bersikap dan bertindak memberikan contoh tentang disiplin, tanggung jawab, memberikan hukuman dan penghargaan kepada peserta didik melalui pembiasaan. Selain itu guru berperan sebagai pembimbing, orang tua, pengelola pembelajaran, fasilitator dan motivator. 2) peran guru dalam pengembangan kecerdasan naturalis pada pembelajaran IPA di SD Yapis Kaimana yaitu memanfaatkan program sekolah kebun sekolah sebagai pembelajaran di luar kelas dan tanaman hias dalam pot sebagai pembelajaran di dalam kelas. Secara keseluruhan kegiatan kebun sekolah dan tanaman hias dalam pot dapat mengembangkan kecerdasan naturalis di SD Yapis Kaimana dengan efektif. faktor pendukung dalan pengembangan kecerdasan naturalis di SD Yapis Kaimana yaitu lingkungan, program, kerjasama guru, dukungan kepala sekolah, peserta didik dan orang tua. Faktor penghambat sebagian guru belum memahami tentang kecerdasan naturalis, keterbatasan ide guru IPA dalam pengembangan kecerdasan naturalis pada peserta didik
Availability
T0963 | PD/ts T0963 | Perpustakaan Pascasarjana UNJ | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
PD/ts T0963
|
Publisher | Prodi Magister Pendidikan Dasar Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ., 2023 |
Collation |
xv, 198 hlm. :ilus ;29,5 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
PD/ts
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cetakan ke- 1
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available