Record Detail
Advanced SearchText
Perbandingan Metode Latihan dan Koordinasi terhadap Kemampuan Spike 3 Meter Atlit Bola Voli/ Ikhsan Pascal Wicaksono
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dua bentuk
latihan, yaitu dengan metode latihan spike secara dengan setter dan metode latihan
spike mandiri dengan variabel atribut koordinasi mata, tangan, dankaki terhadap
kemampuan spike 3 meter. Metode yang digunakan dalam penelitianini adalah
eksperimen dengan desain treatment by level 2 x 2. Penelitian ini dilaksanakan di
lingkup Pengprov Bola Voli DKI Jakarta dengan populasi atlet bolavoli yang ada di
berbagai klub DKI Jakarta dibawah naungan PP. PBVSI Jakarta berjumlah 74 orang
atlet. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 40 orang dengan mengambil 27%
bagian atas dan bawah, kemudian dibagi 2 tiap kelompok sehingga menjadi 4
kelompok. Instrumen yang digunakan untuk mengukur koordinasi mata, tangan,
dan kaki dengan Tes Koordinasi Mata, Tangan, dan Kaki serta juga untuk spike 3
meter dalam penelitian ini adalah instrumen Test Keterampilan Spike. Berdasarkan
hasil pengolahan dan analisis data, maka dapat disimpulkan bahwa: (1) Terdapat
perbedaan antara metode latihan spike dengan setter dan metode latihan spike
mandiriterhadap kemampuan spike 3 meter, (2) Terdapat interaksi antara metode
latihan dan koordinasi mata, tangan, dan kaki terhadap kemampuan spike 3 meter,
(3) Terdapat perbedaan antara metode latihan spike dengan setter dan metode
latihan spike mandiri terhadap kemampuan spike 3 meter pada kelompok atlet yang
memiliki koordinasi mata, tangan, dan kaki tinggi, peningkatan spike 3 meter lebih
tinggi jikadilatih metode latihan spike dengan setter, (4) Tidak terdapat perbedaan
yang signifikan antara metode latihan spike dengan setter terhadap kemampuan
spike 3 meter padakelompok atlet yang memiliki koordinasi mata, tangan, dan kaki
rendah.
Kata Kunci : Spike 3 meter, Koordinasi Mata, Tangan, dan Kaki, Mandiri,
Berpasangan
Availability
T1032 | PENJAS/ts T1032 | Perpustakaan Pascasarjana UNJ | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
PENJAS/ts T1032
|
Publisher | Prodi Magister Pendidikan Jasmani Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ., 2023 |
Collation |
xiv, 105 hlm. :Ilus ;29,5 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
PENJAS/ts
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cetakan ke- 1
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available