Record Detail
Advanced SearchText
Organizational Culture dan Personality Memengaruhi Organizational Citizenship Behavior (OCB) Dimediasi oleh Employee Engagement pada Pegawai Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM)/ DAVID PANJAITAN
Organizational Citizenship Behavior diyakini dapat meningkatkan keberhasilan
organisasi dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia, produktivitas dan
keunggulan kompetitifnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji, menganalisis,
dan menemukan pengaruh langsung Organizational Culture dan Persobality
terhadap Organizational Citizenship Behavior dan pengaruh tidak langsung
Employee Engagement terhadap Organizational Citizenship Behavior melalui
Employee Engagement pada LPDB-KUMKM dengan jumlah populasi dan sampel
sebanyak 297 staff pegawai. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang
bersifat explanatory melalui pengujian hipotesis untuk menguji sifat hubungan
dan pengaruh antar variabel. Analisis statistik yang digunakan adalah analisis
Structural Equation Modelling (SEM) dengan AMOS 24 baik model pengukuran
maupun model struktural. Hasil penleitian menunjukkan bahwa 1) Organizational
Culture berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Citizenship
Behavior; 2) Personality berpengaruh positif dan signifikan terhadap
Organizational Citizenship Behavior; 3) Employee Engagement berpengaruh
positif dan signifikan terhadap Organizational Citizenship Behavior di LPDBKUMKM; 4) Organizational Culture berpengaruh positif dan signifikan terhadap
Employee Engagement 5) Personality berpengaruh positif dan signifikan terhadap
Employee Engagement; 6) Organizational Culture berpengaruh tidak langsung
positif dan signifikan terhadap Organizational Citizenship Behavior melalui
Employee Engagement pegawai di LPDB-KUMKM. 7) Personality berpengaruh
tidak langsung positif dan signifikan terhadap Organizational Citizenship
Behavior melalui Employee Engagement pegawai di LPDB-KUMKM. Dengan
adanya penelitian ini diharapkan mampu meningkatkan kualitas kerja pegawai
LPDB KUMKM dan sebagai landasan untuk pemecahan masalah dan mengambil
keputusan. Penelitian tidak tertutup kemungkinan bahwa pada tahun-tahun
berikutnya peneliti atau peneliti lainnya akan kembali melakukan penelitian
sejenis yang merupakan catatan atau hasil terbaru atas tambahan pengalaman
dalam peningkatan Organizational Citizenship Behavior.
Kata kunci: Organizational Citizenship Behavior, Organizational Culture,
Personality, Employee Engagement
Availability
D1192 | IM/ds D1192 | Perpustakaan Pascasarjana UNJ | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
IM/ds D1192
|
Publisher | Prodi Doktor Ilmu Manajemen Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ., 2023 |
Collation |
xxvi, 355 hlm. :ilus ;30 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
IM/ds
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cetakan ke- 1
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available