No image available for this title

Text

Model Latihan Keterampilan Forehand dan Backhand Pickelball untuk Atlet Usia 15-18 Tahun/AZIZ FAIZ RIDLO



Penelitian ini bertujuan untuk membuat model latihan keterampilan Forehand dan Backhand dalam olahraga pickleball usia 15-18 tahun. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dari Borg and Gall dengan Subjek atlet pickleball dari 4 klub di Kota Bekasi. Jumlah subjek pada saat uji coba kelompok kecil sebanyak 24 orang dan pada saat ujicoba kelompok besar sebanyak 60 orang, sedangkan jumlah subjek pada saat uji efektivitas sebanyak 40 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui observasi lapangan, wawancara, angket dan tes penilaian keterampilan forehand dan backhand. Hasil penelitian ini adalah: 1). Menghasilkan model latihan keterampilan yang dirancang untuk atlet pickleball usia 15-18 tahun; 2). Terdapat hasil validasi ahli yang menyatakan 30 model latihan forehand dan backhand layak diterapkan; 3). model latihan yang dibuat terbukti efektif dalam meningkatkan keterampilan atlet pickleball. Terdapat peningkatan yang signifikan dalam pukulan forehand dan backhand setelah menerapkan model latihan ini. Kata Kunci: Model Latihan; Forehand; Backhand;Pickleball


Availability

D1347PENJAS/ds D1347Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PENJAS/ds D1347
Publisher Prodi Doktor Pendidikan Jasmani Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,
Collation
vii, 196 hlm. :ilus ;29,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
PENJAS/ds
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet.1
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this